Banner

Rabu, 03 April 2024

Kapolres Muaro Jambi Buka Bersama Insan Pers

Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K., menggelar Buka Puasa Bersama Insan pers Muaro Jambi Tahun 2024 Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan sinergitas, 

Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K., melaksanakan buka puasa bersama dengan ratusan wartawan dari berbagai media baik cetak, online maupun televisi, Selasa malam 02 April 2024 Acara buka puasa bersama serta silaturahmi yang berlangsung di halaman cafe senyala bertempat di Kota Jambi.
Turut dihadiri langsung oleh Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu  Bram, SH., S.I.K., M.I.K , Kasatreskrim Polres Muaro Jambi AKP Jimi Fernando, Kanit tipiter IPDA Doholy, Kasubsi Penmas Ipda Oloan siregar beserta Anggota Humas Polres Muaro Jambi serta Para insan Pers.Untuk itu Kapolres AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K , Menyampaikan Acara buka Puasa bersama ini tiada lain untuk mempererat silaturahmi dan meningkatkan sinergitas kemitraan dengan insan jurnalis yang telah terjalin selama ini,” katanyaSelain itu Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K , menyampaikan permohonan maaf jika dalam pelaksanaan buka bersama puasa terdapat banyak kekurangan atau penyambutan yang kurang berkenan.
Setelah adzan magrib berkumandang, Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K , mempersilahkan undangan yang hadir untuk menikmati menu buka bersama yang telah dihidangkan.ungkapnya

Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Write comment

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Latest News

Back to Top